Info Lomba Japanese World 2014
12/04/2013
1.
Kanji
Jago kanji? Uji kemampuan dan pengetahuanmu tentang
kanji. Kategori lomba individu.
Kuota : 50 orang.
Biaya Pendaftaran : Rp 30.000
Biaya Pendaftaran : Rp 30.000
2.
Kaki-kikitori
Lomba mendengar dan menulis bahasa Jepang~!
Tes kemampuan mendengar bahasa Jepangmu disini.
Kuota : 50 orang
Biaya Pendaftaran : Rp 30.000
3.
Cerdas Cermat (SMA)
Suka budaya dan bahasa Jepang? Uji sejauh mana pengetahuanmu tentang Jepang. 1
Team 3 orang. Pengetahuan umum, bahasa dan budaya Jepang.
Kuota: 50 tim.
Biaya Pendaftaran @tim : Rp 60.000
4.
Benron Taikai (Pidato)
Jago bahasa Jepang,
jago pidato Bahasa Jepang? Daftarkan dirimu disini untuk tahu seberapa jauh kemampuan berpidatomu dalam bahasa Jepang. Keterangan lebih lanjut tentang sistem awal seleksi, tunggu info selanjutnya ya.
Kuota : 25 orang
Biaya Pendaftaran : Rp 25.000
5.
Rodoku
Seberapa lancar kamu membaca bacaan dalam
bahasa Jepang ? Tes kemampuan disini. Teks bacaan diberikan pada hari
H.
Kuota: 50 orang
Biaya Pendaftaran : Rp 35.000
Lomba Kategori Umum (Lomba Festival)
1.
Cerdas Cermat Universitas
Uji sejauh mana pengetahuanmu tentang Jepang. 1
Team 3 orang. Pengetahuan umum, bahasa dan budaya Jepang.
Kuota : 30 tim
Biaya Pendaftaran : Rp 75.000
2.
Makan Onigiri
Lomba makan Onigiri pedas. Adu cepat. Buat kamu
yang hobi makan.
Kuota: 100 orang
Biaya Pendaftaran : Rp 20.000
3.
Makan Ramen Pedas
Lomba makan Onigiri pedas. Adu cepat. Buat kamu
yang hobi makan.
Kuota : 50 orang
Biaya Pendaftaran : Rp 25.000
4.
Lomba Menghias Bentou
Punya kreatifitas dan suka bentou? Yuk ikutan lomba ini dan uji kreatifitasmu dalam menghias bentou.
Kuota:
30 orang
Biaya Pendaftaran : Rp 20.000
5.
Lomba Seiyuu
Yuk jadi dubber buat anime di lomba ini.
Kuota:
30 orang
Biaya Pendaftaran : Rp 20.000
6. Lomba Mewarnai
Kategori
A (TK-A, TK-B, SD kls. 1)
Kategori
A ( SD kls. 2, 3, 4)
Kuota : 50 anak
Biaya Pendaftaran : Rp 20.000
7.
Lomba Menyanyi Lagu Jepang
Kuota: 50 orang
Biaya Pendaftaran : Rp 30.000
8.
Lomba Cosplay
Kuota: 50 orang
Biaya Pendaftaran : Rp
30.000
9. Lomba Membuat Manga
Kuota: 100 orang (unlimited)
Biaya Pendaftaran : Rp 25.000
Manga dikumpulkan max. H-1minggu sebelum hari H.
10. Lomba Shashin o
Toru (Foto OnTheSpot)
Kuota: 100 orang (unlimited)
Biaya Pendaftaran : Rp 25.000
Hasil foto dikumpulkan hari terakhir JW.
NB : PENDAFTARAN DAPAT DILAKUKAN MULAI DARI TANGGAL 1 DESEMBER 2013 - 27 JANUARI 2014
Info lebih lanjut silakan hubungi:Nindy (Acara) : 085203628512 / BBM 28367542
Putri (Pendaftaran) : 085731688681
Firtha (Stan) : 081938652622
3 komentar